Wabup Pegubin Launcing Sekolah Sepak Bola (SSB) Di Oksibil

By Admin | Selasa, 5 Desember 2023 | 81 Dilihat
Array

OKSIBIL,(SWpapua.Com);-Pemerintah Pegunungan Bintang, melalui Dinas pemuda Olahraga bekerja sama Persatuan Sepak Bolah Pegunungan Bintang (PERSIGUBIN), resmi membuka Sekolah Sepak Bola di Oksibil Pegunungan Bintang.

Sekolah sepak bola ini adalah, MANDALA PUTRA FC dan ABIKBOR FC yang nantinya akan di kelolah dan dibina oleh anak -anak asli pegunungan bintang.

Wakil bupati Pegunungan Bintang, Kris Bakweng Uropmabin dalam sambutanya mengatakan, Sepak bola merupakan pemersatu perbedaan (Sepak bola Menyatuhkan Perbedaan),karena itu melalui sekolah sepak bolah yang dibuka ini, anak muda usia dini maupun remaja dapat memanfaatkan sekolah ini, untuk meningkatkan talenta yang dimilikinya.

Pegunungan Bintang dikenal oleh orang luar karena sepak bola, bukan hanya sepak bola saja namun nama PERSIGUBIN juga menjadi pelaku sejarah hadirnya kabupaten pegunungan bintang. karena itu sekolah sepak bola yang di bentuk ini wajib didukung semua pihak, terutama para senior.

Melalui sepak bola juga akan dibina, mental, disiplin dan juga Kesehatan fisik serta pesatuan dan persudaraan antar sesama. Ujar wakil bupati Kris, saat membuka sekolah sepak bola (SSB) Mandala Putra FC dan Abikbor FC di Oksibil selasa 5/12/2023.

Ia mencontohkan, dulu dirinya juga merupakan pemain sepak bola dan melalui sepak bola itu pula dibina dan di bentuk secara fisik, mental dan disiplin pada akhirnya menjadi pemimpinan saat ini. Karena itu kepada adik-adik yang sudah ada saat ini dan yang akan bergabung nanti, dapat memanfaatkan sekolah sepak bola ini secara baik, agar kedepan pegunungan bintang dapat melahirkan atlit sepak bola yang handal.

Wabup Kris berharap dengan di bukanya sekolah sepak bola ini,pemerintah dalam hal ini eksekutif dan legislatif dapat medukung sekolah ini dengan menyediakan anggaran agar melalui ini dapat membatasi angka penyakit social di wilayh pegunungan bintang khususnya ibu kota kabupaten dan sekitarnya.

Admin Redaksi

SEBARKAN
Array

Rekomendasi

Berita Terbaru

Dua Bulan Lebih Tak Beroperasi, Lapangan Terbang Abmisibil Kembali Layani Penerbangan

ABMISIBIL (SWpapua.com) – Hampir dua Bulan penuh lumpuh akibat proses pengaspalan, akhirnya Lapangan Terbang (Lapter) Abmisibil di Distrik Okbibab kembali…

Kepala UPBU Oksibil: Sudah Rampung Diperbaiki, Pesawat akan Reposisi Menuju Sentani Papua

OKSIBIL (SWpapau.com) – Pesawat udara Trigana Air ATR – PK-YSJ,Rute DJJ-OKL dengan Nomor Penerbangan IL- 251, yang sempat mengalami insiden…

KPU Pegubin Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Berkelanjutan Triwulan III Tahun 2025

Jayapura (SWpapua.com) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pegunungan Bintang bersama Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menggelar rapat rekapitulasi daftar pemilih…

Ibadah Rutin ASN Pegunungan Bintang Berlangsung Penuh Hikmat, Sekda Turut Hadir

Oksibil (SWpapua.com) – Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kabupaten Pegunungan Bintang kembali melaksanakan ibadah rutin yang digelar di lingkungan kantor…

Bidang Pengarusutamaan Gender DP3KB terus Galakkan Program Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat

Aboy, (SWpapua.com) – Kepala Bidang Pengarusutamaan Gender dan Perlindungan Perempuan Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, dan Keluarga Berencana (DP3KB) Kabupaten…

TAG POPULER

Berita Terbaru

Berita Populer

Pengunjung

User Online: 0

Today Visitors: 127

Today Visits: 394

Total Visitors: 40382

Total Visits: 76667